Tag: Tabitha – 3 Susun

Berbicara soal lemari pakaian yang berbahan plastik, tentu brand Tabhita ini merupakan yang paling recommended. Meski materialnya terbuat dari bahan plastik, namun lemari pakaian ini sudah terbukti kokoh dan tahan lama.